Pemuda Pancasila MPC Gunungkidul Adakan Baksos Di Pantai Indrayanti

WARTA JOGJA | GUNUNGKIDUL – Cuaca buruk ahir ahir ini menyebabkan air laut pasang setinggi beberapa meter sehingga merusakan pasilitas dan tempat usaha sekitar pantai di beberapa wilayah Gunungkidul.

Untuk membantu meringankan beban korban amukan air laut yang pasang masyarakat bergotong royong membersihkan puing puing warung dan gazebuk yang hancur .
Tidak ketinggalan organisasi masyarakat Pemuda Pancasila PMC Gunungkidul turun lansung bersama masyarakat bergotong royong membersihkan pasir dan puing puing yang menutupi jalan pada tanggal 26 juli 2018 di kawasan pantai Indrayanti .

Menurut Bowo paripurno sebagai ketua MPC Gunungkidul bakti sosial ini melibatkan anak Ranting Purwodadi dan Tepus yang di komandani oleh bapak Parno sebagai wakil ketua .

Silahkan Baca  Melihat Sekilas Latihan Karawitan Putri Oleh Forum Budaya Mlati

Pemuda Pancasila Gunungkidul siap membantu pokdarwis dan masyarakat untuk relokasi sampai kawasan pantai bersih dari sampah dan reruntuhan bangunan, ini merupakan salah satu missi sosial dari pemuda pancasila untuk membantu masyarakat yang terkena musibah pungkas Bowo paripurno.

WJ (001).

Follow me!

Penulis

Author: redaksi

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *